Kamis, 08 Maret 2018

Food Terminology

1. Bolognaise

See the source image

          Saus Bolognaise adalah saus daging pasta yang berasal dari Bologna, Italia. Ini secara tradisional digunakan untuk menghias dan merupakan salah satu dari dua saus yang digunakan untuk menyediakan " Alla Bolognaise Lasagna ". Saus Bolognaise kadang-kadang dianggap sebagai saus tomat, namun banyak resep hanya mengandung sedikit tomat konsentrat.

Sumber : https://ms.m.wikipedia.org/wiki/spaghetti_Bolognese

2. Custard Cream

See the source image

          Custard ditemukan pada abad ke-19 di Amerika dan menyatu dengan puding. Custard sendiri merujuk pada hidangan Romawi Kuno yang dibuat dengan telur. Bangsa Romawi Kuno memang ahli dalam menciptakan beberapa hidangan berbasis telur, seperti omelet atau crustades. Pada saat itu custard bisa dimakan langsung sebagai isian pie, tart, atau roti.

Sumber : https://detiklife.com/2016/06/18/asal-usul-puding 

3. Chowder

See the source image

          Chowder seperti yang diketahui saat ini berawal sebagai papan kapal. Chowder dibawa ke Amerika Utara dengan imigran dari Inggris dan Prancis yang dibawa oleh pelaut lebih dari 250 tahun yang lalu dan menjadi populer sebagai hidangan yang lezat. Di Amerika Serikat, pembuatan chowder awal dilacak ke New England. Chowder merupakan semangkuk sup krim yang disediakan dalam bentuk dasarnya.

Sumber : https://en.m.wikipedia.org/wiki/chowder

4. Bisque

See the source image

          Bisque berasal dari kata Prancis berarti 2x dimasak seperti tumis pertama dengan shell dan kemudian direbus dalam anggur dan bahan-bahan aromatic lainnya sebelum melelehkan dan ditambahkan krim. Bisque merupakan metode yang digunakan dalam ekstaksi setiap rasa dari krustasea. Dengan rasa otentik, bisque yang bahan utamanya udang yang ditambahkan ke dalam sup sehingga menjadi cream dan mempertahankan rasa alami dan lezat dari crustacean.

Sumber : https://gardeneryardener.blogspot.co.id/2016/06/lezat-lobster-bisque.html?m=1

5. Pate

See the source image

          Pate berasal dari Prancis yang dibawa ke Belgia dan diolah kembali menjadi masakan yang berbahan dasar daging atau Libver. Adapun tambahan umum yaitu sayuran, rempah-rempah, dan anggur atau brendi. Di beberapa Negara Liver dibentuk sebagai sosis lembut yang sering disebut dengan Leverworst.

Sumber : https://en.m.wikipedia.org/wiki/pate

6. Brioche
See the source image
          Roti Brioche merupakan roti khas Prancis yang memiliki cita rasa yang sedikit berbeda dengan roti manis biasa . Di Broiche, kita juga bisa menikmati cita rasa khas Crouqe Doree ( semacam pizza ) dan paninni ( roti panggang dengan bentuk yang lebih kecil ). Dulu filling Broiche hanya terbatas pada cokelat, ayam atau ikan. Tetapi sekarang, kita bisa memesan Brioche dengan filling sayuran, paprika atau smoke beef

Sumber : http://cybershopping.cbn.net.id

7. Omelette

See the source image

          Omelette pertama kali di temukan oleh Bangsa Romawi yang memasak telur dadar dengan madu dan menyebutnya ovemele, yang secara harfiah diterjemakan menjadi "telur dan madu". Beberapa orang mengatakan ini adalah asal kata omelet alias telur dadar. namun sejarah lain mengatakan bahwa kata omelette sendiri berasal dari bahsa Prancis, yaitu dari kata "Oeuf" yang bermakna telur, dan "laite" yang artinya susu.

Sumber : https://m.facebook.com/notes/omg-omlet-gading/sejarah-omelet-omelette-ommelette/1141855245872601/

8. Sushi

See the source image

        Konon kebiasaan mengawetkan ikan dengan menggunakan beras dan cuka berasal dari daerah pegunungan di Asia Tenggara. Istilah sushi berasal dari bentuk tata bahasa kuno yang tidak lagi dipergunakan dalam konteks lain. Secara harfiah, sushi berarti " itu (berasa) masam". Dasar ilmiah di balik proses fermentasi ikan yang dikemas di dalam nasi ialah bahwa cuka yang dihasilkan dari fermentasi nasi, asam amino dari daging ikan. Hasilnya ialah salah satu dari lima rasa dasar, yang disebut umami dalam bahasa Jepang. 

Sumber : https://id.m.wikipedia.org/wiki/sushi

9. Mochi
See the source image
          Merupakan salah satu makanan kecil asal Jepang yang populer di semua Negara. Makanan khas Jepang ini mempunyai rasa yang unik, lembut dan lama kelamaan akan menjadi lengket. Mochi terbuat dari beras ketan yang nantinya akan ditumbuk hingga lembut dan lengket, kemudian dibentuk menjadi bulat. Mochi biasanya dibuat dan dimakan pada saat perayaan tradisional Mochitsuki atau bisa disebut dengan perayaan tahun baru Jepang. Kue ini juga dijual dan dapat diperoleh di toko-toko kue sepanjang tahun, jadi kue ini tidak hanya tersedia pada saat perayaan tahun baru Jepang.

Sumber : http://scdc.binus.ac.id/nc/2017/04/20/asal-mula-mochi/

10. Demiglace
See the source image
         Saus Demiglace merupakan kuliner klasik dari Prancis. Saus Demiglace atau Espagnole terbuat dari kaldu kental serta roux ( campuran dari mentega dan tepung terigu ). Saus ini memiliki arti " saus Spanyol " banyak teori yang mengenai sejarah dari saus ini, salah satunya menyatakan bahwa saus ini dibawa oleh juru masak Catherine dari Aragon ke Inggris.

Sumber : https://id.m.wikipedia.org/wiki/saus_espagnol

Tidak ada komentar:

Posting Komentar